Enter your keyword

Pelatihan Aspek Geodetik (Level 4) PT PAMA tahun 2008

Pelatihan Aspek Geodetik (Level 4) PT PAMA tahun 2008

Pada tanggal 10 -16 Maret 2008 PT Pamapersada Nusantara (PAMA) bekerja sama dengan Kelompok Keilmuan Geodesi Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) Institut Teknologi Bandung mengadakan kerjasama pelatihan aspek geodetik level 4. Kegiatan pelatihan yang dilaksanakan selama satu minggu penuh ini diisi dengan teori dan praktikum aspek-aspek geodetik yang meliputi ilmu ukur tanah (pengukuran posisi horisontal, vertikal, profil, kontur, perhitungan luas dan volume), pengenalan peta, jenis-jenis peta, aspek geometrik peta, peta digital, konsep GIS, konsep sistem referensi koordinat, datum geodetik, sistem kesalahan pengukuran, konsep hitung perataan, dan pengenalan teknologi Global Positioning Sytem (GPS).

Berita selengkapnya di http://geodesy.gd.itb.ac.id

Hits: 56

No Comments

Post a Comment

Your email address will not be published.

EnglishIndonesia