Enter your keyword

Slide

Kunjungan dan Diskusi antara ITB dan Pushidrosal TNI AL

Kunjungan dan Diskusi antara ITB dan Pushidrosal TNI AL

Pada hari Kamis, 22 Februari 2024 bertempat di Ruang Rapat Pimpinan ITB, Prof. Reini Wirahadikusumah, Ph.D. (Rektor ITB) bersama Prof. Ir. I Gede Wenten, M.Sc., Ph.D. (Wakil Rektor Bidang Riset dan Inovasi), Prof. Dr.-ing. Ir. Widjaja Martokusumo (Sekretaris Institut), Prof. Dr. Irwan Meilano, S.T., M.Sc. (Dekan FITB), Prof. Ir. Wahyu Srigutomo, Ph.D. (Dekan FMIPA), Prof. […]

Sabtu, 28 Oktober 2023, FITB-ITB melaksanakan syukuran wisuda secara luring di Gedung CRCS.

Sabtu, 28 Oktober 2023, FITB-ITB melaksanakan syukuran wisuda secara luring di Gedung CRCS.

Sabtu, 28 Oktober 2023, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) melaksanakan syukuran wisuda secara luring di Multipurpose Hall dan Conference Hall, Gedung CRCS. Pada periode ini, FITB berhasil meluluskan 148 orang pada jenjang pendidikan sarjana, 53 orang pada jenjang magister, 4 orang pada jenjang doktor. Acara ini dihadiri para wisudawan beserta orang tua dan keluarga. […]

Prof.Ir. Lambok Hutasoit, M.Sc.,Ph.D. Dekan FITB Periode Tahun 2007-2011, Memasuki Masa Purnabakti

Prof.Ir. Lambok Hutasoit, M.Sc.,Ph.D. Dekan FITB Periode Tahun 2007-2011, Memasuki Masa Purnabakti

Setiap pertemuan punya perpisahan. Setiap perpisahan meninggalkan kenangan yang membekas. Hal ini juga dirasakan keluarga besar Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) – Institut Teknologi Bandung (ITB) ketika melepas Prof. Ir. Lambok Hutasoit, M.Sc., menuju masa purnabakti. FITB ITB dan Senat Fakultas bekerja sama memberikan persembahan spesial kepada Sang Guru Besar bidang hidrogeologi dalam rangkaian […]

Kolaborasi Demi Kemajuan :FITB-ITB dan Kementerian Kelautan Perikanan Teken MOU Bidang SDM dan Teknologi

Kolaborasi Demi Kemajuan :FITB-ITB dan Kementerian Kelautan Perikanan Teken MOU Bidang SDM dan Teknologi

[FITB Kolaborasi] Pada hari Senin (9/10/2023) Dekan Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) – ITB menandatangani perjanjian kerjasama bertajuk ‘Pengembangan Kapasitas SDM Ilmu Pengetahuan & Teknologi dalam rangka Pembangunan Kelautan dan Perikanan (KP) Berkelanjutan’. Ruang lingkup kerja sama ini meliputi: peningkatan kapasitas SDM, pengembangan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, dan pemanfaatan sarana prasarana serta berbagi […]

Kerjasama FITB dengan Pemerintah Kabupaten Bekasi

Kerjasama FITB dengan Pemerintah Kabupaten Bekasi

Selasa (27/6/2023) Kerjasama dengan Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) mengadakan kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Bekasi dalam bidang Penyusunan Tata Ruang di Kecamatan Tambun Selatan dan Tambun Utara. Kerjasama ini diresmikan dalam seremonial penandatanganan di ruang rapat fakultas dan dihadiri oleh sejumlah perwakilan dari kedua belah pihak. Kemitraan ini diharapkan dapat memberi dampak transformatif pada […]

The 2nd ISEST Account Registration

The 2nd ISEST Account Registration

The 2nd ISEST Account Registration 1. Account verification takes up to 24 hours after registration. If your account have not been verified over 24 hours after registration, please contact our email isest@itb.ac.id and mention the email that you used for the registration. 2. Late registrants, i.e., those registering on 2 December 2022, will have an […]

Webinar dengan tema ‘Potensi & Perubahan Bencana Kebumian I’

Webinar dengan tema ‘Potensi & Perubahan Bencana Kebumian I’

Prodi Teknik Sipil Fakultas Ilmu Komputer (FKOM) Universitas Kuningan (Uniku) bekerja sama dengan Integrated Geohazard & Simulation (IGOS) Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar webinar dengan tema ‘Potensi & Perubahan Bencana Kebumian I’.   Webinar ini digelar di Ruang Rapat lantai 2 Kampus I Uniku dan Zoom Meeting. “Alhamdulilah, pagi ini kita dapat melaksanakan […]

Topic: Modernization of Volcano Mitigation in Indonesia

fitb_itb ❗*GUEST LECTURE*❗ Course: Capita Selecta 1 (GL5002) Lecturer: *Dr. Hendra Gunawan (Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG))* Topic: Modernization of Volcano Mitigation in Indonesia 🗓️ *Thursday, 20 October 2022* ⏱️ *15.30-17.30 PM* Join Zoom Meeting 🎥 https://itb-ac-id.zoom.us/j/4198654441?pwd=dnM3WDd6TDdnSklVUHd0WmVWMnhOdz09 Meeting ID: 419 865 4441 Passcode: GL5002 _Organized by: Geological Engineering, FITB, ITB, IAGI Jabar […]

EnglishIndonesia