Enter your keyword

Slide

SEMINAR NASIONAL GEOLOGI 2008

Acara dibuka dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya, serta dilanjutkan dengan sambutan oleh ketua acara, Ciputra Hardana. Selanjutnya sambutan diberikan oleh Kepala Program Studi Geologi, Dardji Noeradi, serta terakhir sambutan diberikan oleh Rudianto Hamid, mewakili Dekan FITB dan Rektor ITB yang pada acara tersebut berhalangan hadir. Seminar ini dibagi menjadi 2 sesi. Pada sesi pertama, […]

ITB Kurangi Kuota SNMPTN

Bukan karena kami memilih yang lebih komersial, tetapi memang karena peminatnya banyak. Tidak mungkin kami tolak, kata Adang pada konferensi pers di Gedung Anex ITB, Jln. Tamansari Bandung, Kamis (15/5). Selain mengurangi kuota SNMPTN, ITB pun berencana menaikkan SPP mahasiswa berkisar 7-10 persen untuk mengimbangi inflasi. Kami perkirakan SPP mahasiswa baru berkisar Rp 2,5 juta. […]

Sayembara Penulisan Naskah Buku Pengayaan 2008 Depdiknas

Dalam rangka menggali, mengembangkan, dan mendayagunakan potensi menulis di kalangan pendidik dan tenaga kependidikan baik yang masih aktif maupun yang sudah pensiun, Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional setiap tahunnya menyelenggarakan  Sayembara Penulisan Naskah Buku Pengayaan Fiksi dan Non Fiksi untuk jenjang pendidikan SD/MI, SMP/MTs, dan SMA/MA. Untuk tahun 2008 ini bagi staf pengajar/pendidik yang berminat […]

Partisipasi Dosen FITB di Kegiatan Internasional

Dalam rangka mengikuti kegiatan ilmiah dan seminar berskala internasional, bebera Dosen di Lingkungan FITB berangkat ke Luar Negeri dalam rentang waktu bulan April dan Mei, yaitu antara lain : Ir. Ninik Rina Herdianita, M.Sc. (KK Geologi Terapan) mewakili Program Studi Teknik Geologi telah menghadiri 2 (dua) kegiatan ilmiah di Nusa Dua, Bali, yaitu : International […]

Partisipasi Dosen FITB di Instansi Luar ITB

Dalam rangka kegiatan Tri Darma Perguruan Tinggi, beberapa Pegawai Akademik FITB-ITB, berdasarkan keahlian/keilmuannya, telah diminta menjadi bagian dalam kegiatan instansi di luar ITB, sebagai berikut: Ir. Lambok M. Hutasoit, Ph.D. ( KK Geologi Terapan) diminta menjadi wakil FITB-ITB sebagai salah satu Tim Rekayasa Teknis Pendayagunaan Air anah di Jawa Barat” oleh Dinas Pertambangan dan energi […]

Kunjungan SMA Negeri 4 Denpasar ke FITB

Kunjungan SMA Negeri 4 Denpasar ke FITB

Bertempat di Ruang Seminar Program Studi Teknik Geologi FITB, pada hari Rabu tanggal 7 Mei 2008 pukul 9.00 pagi FITB menerima kunjungan rombongan siswa beserta guru pembimbing dari SMU Negeri 4 Denpasar Bali. Jumlah rombongan dari SMUN 4 Denpasar tersebut sebanyak 40 orang, dan yang berkenan menerima kedatangan rombongan tersebut adalah Wakil Dekan Bidang Akademik […]

Titik Takik Bobolnya Danau Bandung

Dalam harian ini, sudah beberapa kali dimuat artikel tentang bobolnya Danau Bandung Purba yang ditulis oleh T. Bachtiar. Tulisan-tulisan itu didasarkan terutama dari makalah ilmiah di Majalah Geologi Indonesia Vol. 17 No. 3 Desember 2002, terbitan Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) berjudul “Analisis Geomorfologi Perbukitan Saguling-Sangiangtikoro: Pengeringan Danau Bandung Purba tidak Melalui Gua Sangiangtikoro” oleh […]

EnglishIndonesia