Enter your keyword

Sekolah Menengah Atas di Kota Cirebon dan sekitarnya dalam rangka sosialisasi Kampus ITB.

Sekolah Menengah Atas di Kota Cirebon dan sekitarnya dalam rangka sosialisasi Kampus ITB.

Sekolah Menengah Atas di Kota Cirebon dan sekitarnya dalam rangka sosialisasi Kampus ITB.

Foto profil fitb_itb

fitb_itb

[FITB Goes to School]

Selasa, 18/01 – Tim FITB berkesempatan mengunjungi beberapa Sekolah Menengah Atas di Kota Cirebon dan sekitarnya dalam rangka sosialisasi Kampus ITB.

Sosialisasi di SMAN 1 Sumber diselenggarakan secara hybrid dengan SMA/SMK BPK Penabur di Jawa Barat yang turut berpartisipasi secara online. Dekan FITB-Dr. Irwan Meilano ditemani Kaprodi Oseanografi-Dr. Ayi Tarya memimpin sesi tanya jawab dengan guru dan siswa/siswi yang bertanya secara langsung maupun melalui chat box pada zoom.

Tim kedua berkunjung ke SMAN 1 Kota Cirebon. WDS FITB-Dr.rer.nat. Mutiara R. Putri dan Kaprodi Teknik Geologi-Dr.Eng. Mirzam Abdurrachman. Antusias siswa/siswi sangat luar biasa terlebih lagi adanya Kampus ITB Cirebon dan fasilitas Kapal Riset ARA yang dapat mendukung proses belajar mengajar di Prodi Oseanografi.

SMAN 3 Kota Cirebon menjadi destinasi terakhir Tim FITB menyampaikan informasi mengenai perkuliahan di ITB khususnya FITB. Siswa siswa sangat antusias memberikan berbagai pertanyaan.

@smansa_crb
@osis_sman1s
@sman3_crb

#FITBgoestoschool#FITB#ITB1920

Hits: 40

EnglishIndonesia