Enter your keyword

Nisrina Bahiyah Kesuma dari Teknik Geologi Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung Bersama Timnya Meraih Mendali Emas pada Kompetisi Indonesia Inovator Day November 2020

Nisrina Bahiyah Kesuma dari Teknik Geologi Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung Bersama Timnya Meraih Mendali Emas pada Kompetisi Indonesia Inovator Day November 2020

Nisrina Bahiyah Kesuma dari Teknik Geologi Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung Bersama Timnya Meraih Mendali Emas pada Kompetisi Indonesia Inovator Day November 2020

Pada hari Minggu, tanggal 29 November 2020, tim kami dari ITB, UGM dan Unpad, telah memenangkan medal emas dalam Kompetisi Indonesia Inovator Day, yang diselenggarakan oleh Indonesian Invention and Innovation Promotion Association (INNOPA).

Adapun dosen pembimbing:  Dr. Dasapta Erwin Irawan, S.T., M.T. dari Institut Teknologi Bandung:

 

Timnya terdiri dari 
– Ahmad Lutfi Karim dari Universitas Gadjah Mada
– Aufa Miladya Izzah dari Universitas Indonesia
– Bagas Maulana Achmad dari Universitas Padjajaran
– Belinda Azzahra dari Universitas Indonesia
– Nisrina Bahiyah Kesuma dari Institut Teknologi Bandung
– Sheila Firda dari Universitas Indonesia

Ahmad Lutfi Karim

Aufa Miladya Izzah

Bagas Maulana Achmad

Remove featured image

Belinda Azzahra

Sheila Firda

Judul: ONERIVER: Integrated-Collaborative Water Resource Platform in ASEAN region as a Solution in Reducing Watershed Pollution to Achieve SDG 2030

 

Usulan kami adalah membuat aplikasi bergerak data terbuka yang mengumpulkan data status kuantitas dan kualitas air dari masyarakat (sains warga/citizen science).

Prototip aplikasi bergeraknya bekerja sama dengan Water.ID versi androidnya. Selamat untuk para pemenang Kompetisi Indonesia Inovator Day, semoga menjadi kebanggaan dan menjadi penyemangat untuk mahasiswa lainnya. 

Hits: 0

EnglishIndonesia