Enter your keyword

Berita

Kelompok Keilmuan Hidrografi ITB Sukses Verifikasi Titik Dasar di Pulau Enggano untuk Optimalisasi Batas Laut Indonesia

BANDUNG, itb.ac.id – Kelompok Keilmuan Hidrografi, Teknik Geodesi dan Geomatika, Institut Teknologi Bandung (ITB) menyelesaikan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang bertujuan memperoleh data posisi titik referensi TR-155. Kegiatan ini merupakan bagian dari riset untuk memverifikasi titik dasar yang berada di bagian barat Pulau Enggano, Provinsi Bengkulu. Tim berusaha memperoleh informasi lokasi titik dasar yang akurat […]

Kolaborasi Edukasi MOA diteken Untuk Perkembangan Bersama Antara FITB dan KAGAWA UNIVERSITY

Kolaborasi Edukasi MOA diteken Untuk Perkembangan Bersama Antara FITB dan KAGAWA UNIVERSITY

Pada hari Rabu (25/10/2023) telah dilakukan penandatanganan perpanjangan MOA antara Institute of Education, Research and Regional Cooperation for Crisis Management Shikoku of Kagawa University (IECMS), Japan dengan Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) – ITB. Perpanjangan MoA ini adalah bentuk komitmen kerjasama dalam pendidikan, riset, dan pengabdian masyarakat antara kedua institusi hingga lima tahun kedepan. […]

Prof.Ir. Lambok Hutasoit, M.Sc.,Ph.D. Dekan FITB Periode Tahun 2007-2011, Memasuki Masa Purnabakti

Prof.Ir. Lambok Hutasoit, M.Sc.,Ph.D. Dekan FITB Periode Tahun 2007-2011, Memasuki Masa Purnabakti

Setiap pertemuan punya perpisahan. Setiap perpisahan meninggalkan kenangan yang membekas. Hal ini juga dirasakan keluarga besar Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) – Institut Teknologi Bandung (ITB) ketika melepas Prof. Ir. Lambok Hutasoit, M.Sc., menuju masa purnabakti. FITB ITB dan Senat Fakultas bekerja sama memberikan persembahan spesial kepada Sang Guru Besar bidang hidrogeologi dalam rangkaian […]

REKRUTMEN TENAGA KEPENDIDIKAN (TENDIK) TETAP ITB 2023

REKRUTMEN TENAGA KEPENDIDIKAN (TENDIK) TETAP ITB 2023

Institut Teknologi Bandung membuka kesempatan kepada insan-insan potensial untuk bersama-sama meraih cita-cita. Pada rekrutmen kali ini, terdapat dua formasi untuk posisi teknisi dan analis di FITB -ITB. Panduan lengkap seleksi penerimaan calon tenaga kependidikan tetap tahun 2023 bisa diakses di https://bit.ly/rekrutmenTENDIKITB Berkas lamaran dikirimkan paling lambat tanggal 20 Oktober 2023 pukul 23.59 WIB — “ITB, […]

Kolaborasi Demi Kemajuan :FITB-ITB dan Kementerian Kelautan Perikanan Teken MOU Bidang SDM dan Teknologi

Kolaborasi Demi Kemajuan :FITB-ITB dan Kementerian Kelautan Perikanan Teken MOU Bidang SDM dan Teknologi

[FITB Kolaborasi] Pada hari Senin (9/10/2023) Dekan Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) – ITB menandatangani perjanjian kerjasama bertajuk ‘Pengembangan Kapasitas SDM Ilmu Pengetahuan & Teknologi dalam rangka Pembangunan Kelautan dan Perikanan (KP) Berkelanjutan’. Ruang lingkup kerja sama ini meliputi: peningkatan kapasitas SDM, pengembangan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, dan pemanfaatan sarana prasarana serta berbagi […]

Dialektika Pembaruan Undang-Undang Pokok Agraria dalam Kewenangan Mahkamah Konstitusi.

Dialektika Pembaruan Undang-Undang Pokok Agraria dalam Kewenangan Mahkamah Konstitusi.

  [FITB Kolaborasi] Jurusan Teknik Geodesi dan Geomatika FITB – ITB @geodesigeomatika.itb mengadakan kuliah umum yang berjudul Dialektika Pembaruan Undang-Undang Pokok Agraria dalam Kewenangan Mahkamah Konstitusi. Acara ini diadakan pada hari Jumat (6/10/2023) di Auditorium CC Timur Acara ini bertujuan untuk memberikan wawasan kepada civitas akademika tentang Undang-Undang Pokok Agraria (UUPA) dalam kedudukan, kewenangan, serta […]

Kunjungan Industri Mahasiswa Teknik Geologi ITB (HMTG “GEA” ITB), Eksplorasi Dunia Tambang bersama PT ANTAM Tbk

  Sebanyak 50 mahasiswa Teknik Geologi Institut Teknologi Bandung (ITB) yang didukung Himpunan Mahasiswa Teknik Geologi “GEA” (HMTG “GEA”) ITB, melakukan kunjungan industri ke PT ANTAM Tbk, Senin (13/08/2023). Kegiatan tersebut bertujuan memperdalam pemahaman operasi di balik industri dan menjadi bekal awal mahasiswa menghadapi persaingan ketat di dunia kerja. Kegiatan diawali dengan pemaparan operasi pertambangan […]

EnglishIndonesia