Enter your keyword

Berita

Raih IPK 4, Perwira TNI-AU Lulus Program Magister ITB pada Wisuda April 2023

Raih IPK 4, Perwira TNI-AU Lulus Program Magister ITB pada Wisuda April 2023

  BANDUNG, itb.ac.id—Institut Teknologi Bandung dikenal dengan Perguruan Tinggi Negeri yang mengedepankan pendidikan teknologi dan inovasi. Lulus dari ITB dengan predikat memuaskan bukanlah hal yang mudah, tetapi juga tidak mustahil untuk dicapai. Hal ini dibuktikan oleh Vaghwa Hasib Nata Praja, wisudawan Program Magister Teknik Geodesi dan Geomatika, yang berhasil meraih IPK 4.00 Tahun Akademik 2022/2023. […]

kunjungan dari Institut Teknologi Sumatera (ITERA).

kunjungan dari Institut Teknologi Sumatera (ITERA).

  Terima kasih Bapak Prof. Dr. Eng. Khairurrijal, M.Si dkk. atas kunjungannya ke FITB Kampus Ganesha ITB. Kami senang sekali dengan perbincangan sore ini sambil memupuk silaturahmi. Pada Jumat (10/3/2023) ini FITB mendapat kunjungan dari Institut Teknologi Sumatera (ITERA). Saat kunjungan tersebut kami berdiskusi mengenai pengelolaan fakultas sambil menikmati makanan ringan sederhana khas Sunda. Hits: […]

Pakar ITB: Gempa Turki Paling Ditakuti Para Ahli Gempa

Pakar ITB: Gempa Turki Paling Ditakuti Para Ahli Gempa

  Dekan Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung (ITB), Dr. Irwan Meilano, S.T., M.Sc. menganggap, gempa dengan magnitudo 7,8 yang mengguncang Turki pada Senin (6/2/2023) dini hari waktu setempat, merupakan gempa dengan mekanisme geser (strike-slip). Gempa di Turki termasuk fenomena gempa yang paling ditakuti terjadi oleh para ahli gempa. “Gempa Turki yang sekarang […]

EnglishIndonesia