Pengenalan Program Studi FITB Tahap I
Sabtu, 13 September 2025, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) ITB menyelenggarakan kegiatan Pengenalan Program Studi Tahap Satu bagi mahasiswa Tahap Persiapan Bersama (TPB) FITB di Gedung Kuliah Umum 2, Kampus ITB Jatinangor. Kegiatan ini dihadiri oleh Dekan FITB Dr.techn. Dudy Darmawan Wijaya, S.T., M.Sc., para Ketua Program Studi Sarjana, serta para Dosen Wali. Dalam […]